RAPAT FIKSASI DAN PROKER





Memeratakan divisi agar HIMAFIS tetap berjalan.

Divisi hanya membedakannya program kerjanya.
Seandainaya Divisi Kerohanian buat acara, semua anggota bisa mengikuti.
Litbang mengadakan penelitian, semua anggota Himafis bisa ikut.

Kominfo sangat penting, ketika ada penelitian baru maka Kominfo yang memegang awal infonya.

Beberapa yang dipindah dari Litbang ke Kominfo karena dari hasil pengamatan ketua selama hampir 1 tahun dan 2 tahun. Berdasarkan keaktifan organisasi. Sehingga yang aktif dapat mengajak yang tidak aktif organisasi.

PROGRAM KERJA UMUM:
1.      DIES NATALIS HIMAFIS KE-IX = S
2.      PHYSICS GOES TO SCHOOL =
3.      OLIMPIADE FISIKA (TINGKAT SMA-SMP SEDERAJAT)
4.      SEMINAR NASIONAL
5.      MENJALIN HUBUNGAN KERJASAMA YANG BAIK DENGAN UNIV LAIN
6.      KEAKRABAN MAHASISWA BARU 2015/2016


HIMAFIS UNRAM PENGEN JADI KETUA GENG DI BALI-NURSA.